Membaca postingan-postingan blogger-blogger seperti Pak Taufik, Mas Iwanbanaran, dll hari ini sedang membicarakan Kawasaki yang sedang meluncurkan motor barunya yang 4 silinder yaitu kawasaki Z800. Motor ini merupakan kakaknya Z250 yang diluncurkan beberapa waktu yang lalu. Motor ini memang gagah plus banget. Lebih jelasnya kita lihat yuk gambar-gambar yang saya ambil dari blognya Pak Haji Taufik berikut ini.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
ini idaman suami suami pecinta istri :D
BalasHapus